Jakarta – PT Pertamina (Persero) telah mengumumkan penyesuaian harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang berlaku mulai 1 September 2024. Penyesuaian ini mencakup penurunan harga untuk berbagai jenis BBM nonsubsidi. Menurut data dari…
Jakarta – Presidium Koalisi Ojol Nasional, Andi Kristyanto, mendesak Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) untuk menutup semua aplikasi penyedia jasa ojek online jika dalam satu minggu tidak ada kemajuan dalam penanganan tuntutan…
Jakarta – Ekonom UPN Veteran Jakarta, Achmad Nur Hidayat, mengimbau pemerintah untuk meninjau kembali rencana perubahan skema subsidi KRL Jabodetabek berbasis Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang direncanakan akan diterapkan tahun depan. Menurut…
Jakarta – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono dengan tegas membantah kabar yang menyebutkan bahwa pihaknya telah menyepakati proses penggabungan atau merger Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Karya. Basuki…
Jakarta – Pemerintah telah menetapkan alokasi anggaran subsidi energi untuk tahun 2025 dengan fokus utama pada Bahan Bakar Minyak (BBM) dan Liquefied Petroleum Gas (LPG). Berdasarkan hasil rapat kerja antara Menteri Energi…
Jakarta – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menegaskan bahwa rencana pengenaan cukai pada minuman berpemanis dalam kemasan (MBDK) akan dilaksanakan pada tahun depan. Langkah ini merupakan bagian dari upaya optimalisasi untuk mencapai…
Jakarta – Kepala Center of Food, Energy, and Sustainable Development Indef, Abra Talattov, melontarkan kritik tajam terhadap permintaan tambahan anggaran sebesar Rp 68 triliun oleh Kementerian Pertanian (Kementan) dalam Anggaran Pendapatan dan…
Jakarta – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengumumkan bahwa volume bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi, yaitu minyak tanah dan solar, akan dikurangi menjadi 19,41 juta kiloliter dalam Rancangan…
Jakarta – Perdana Menteri Kanada, Justin Trudeau, pada Senin (26/08) mengumumkan kenaikan tarif sebesar 100% pada impor kendaraan listrik buatan Cina. Langkah ini mengikuti jejak Amerika Serikat (AS) dan Uni Eropa (UE)…
Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) secara resmi memperkenalkan Peta Jalan Pengembangan dan Penguatan Industri Penjaminan Indonesia 2024-2028. Inisiatif ini bertujuan untuk mendorong pertumbuhan dan meningkatkan daya saing industri penjaminan, serta mendukung…