Jakarta – Pemimpin tertinggi Gereja Katolik dunia, Paus Fransiskus, mengungkapkan harapannya agar kekerasan antarsuku yang melanda Papua Nugini segera berakhir. Harapan ini disampaikan Paus saat melakukan perjalanan apostolik ke Papua Nugini pada…
Jakarta – Paus Fransiskus mendarat di Bandara Internasional Jacksons, Port Moresby, Papua Nugini, pada Jumat petang, 6 September 2024. Pesawat Garuda Indonesia dengan nomor penerbangan GA 7780 yang membawa rombongan Paus Fransiskus…
Jakarta – Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri berhasil meringkus tujuh pelaku ancaman teror yang terkait dengan kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 4-6 September 2024. Juru Bicara Densus 88, Aswin Siregar,…
Jakarta – Presiden Joko Widodo menyambut dengan suka cita kehadiran Umat Katolik yang dapat melaksanakan Misa Suci bersama Paus Fransiskus di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) Senayan pada Kamis petang, 5…
Jakarta – Presiden Joko Widodo akan kembali menggunakan mobil MPV Toyota Innova Zenix dalam Misa Akbar bersama Paus Fransiskus di Gelora Bung Karno (GBK) sore hari ini. Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, Hasan…
Jakarta – Lyodra Ginting turut menyemarakkan acara Misa Suci yang dipimpin oleh Paus Fransiskus di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) pada Kamis (5/9). Kabar ini diumumkan oleh sang penyanyi melalui sejumlah…
Jakarta – Pemimpin tertinggi Gereja Katolik sedunia, Paus Fransiskus, melakukan kunjungan apostolik di Indonesia pada 3-6 September. Kunjungan ini merupakan bagian dari perjalanan panjangnya ke beberapa negara di Asia, yang disebut-sebut sebagai…
Jakarta – Pemimpin tertinggi Gereja Katolik, Paus Fransiskus, memberikan apresiasi terhadap semboyan Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika. Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan Syadzily, menyatakan bahwa masyarakat Indonesia patut merasa bangga…
Jakarta – Paus Fransiskus beberapa kali mengajukan pertanyaan kepada Bryan, seorang anggota Scholas Occurrentes—gerakan pendidikan internasional yang diluncurkan oleh Paus Fransiskus. Pertanyaan Paus sederhana namun mendalam: “Apakah kamu tahu arti harmoni dan…
Jakarta – Ratusan warga mulai memadati pintu masuk Masjid Istiqlal, Jakarta, pada Kamis, 5 September 2024, sejak pukul 08.30 WIB. Mereka berkumpul untuk menyapa dan bertemu Paus Fransiskus yang dijadwalkan berkunjung ke…