Jakarta – Wakil Menteri Keuangan I, Suahasil Nazara, mengungkapkan bahwa 85% roda perekonomian Indonesia digerakkan oleh kelas menengah ke atas. Sementara itu, sisanya sebesar 15% digerakkan oleh anggaran pendapatan dan belanja negara…
Sri Mulyani mengungkapkan bahwa Kementerian Keuangan saat ini tengah merancang Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2025. RAPBN ini akan diimplementasikan oleh pemerintahan presiden dan wakil presiden terpilih. Proses penyusunan ini…
Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan melantik tiga wakil menteri baru dalam Kabinet Indonesia Maju di Istana Kepresidenan pada Kamis (18/7) pukul 15.00 WIB. Koordinator Staf Khusus Presiden RI, Ari Dwipayana,…
Jakarta – Kader partai Gerindra, Sudaryono dan Thomas Djiwandono, dikabarkan akan segera mengisi posisi Wakil Menteri. Presiden Joko Widodo atau Jokowi direncanakan akan melantik mereka dalam waktu dekat. Presiden Joko Widodo (Jokowi)…